Secara garis besar, desain grafis dibedakan menjadi beberapa kategori:
a1. Printing (Percetakan)
yang memuat desain buku, majalah, poster, booklet, leaflet, flyer, pamflet,
periklanan, dan publikasi lain yang sejenis.
b2. Web Desain: desain untuk halaman web.
c3. Film termasuk CD, DVD, CD multimedia untuk
promosi.
d. Identifikasi (Logo), EGD (Environmental
Graphic Design) : merupakan desain profesional yang mencakup desain
grafis, desain arsitek, desain industri, dan arsitek taman.
Program Pengolah Grafis
Oleh karena desain grafis
dibagi menjadi beberapa kategori maka sarana untuk mengolah pun berbeda-beda,
bergantung pada kebutuhan dan tujuan pembuatan karya. Ada beberapa macam
Produk/Aplikasi desain grafis :
1. 1. Aplikasi Pengolah Tata
Letak (Layout).
2. 2. Aplikasi Pengolah Vektor/Garis.
3. 3. Aplikasi Pengolah Pixel/Gambar.
4. 4. Aplikasi Pengolah Film/Video.
5. 5. Aplikasi Pengolah Multimedia.
e.Teori yang di butuhkan untuk menjadi desainer
Desainer grafis
bertanggung jawab antara lain untuk membuat logo, desain kemasan, materi
promosi format cetak maupun internet dll, yang bertujuan untuk membantu
aktifitas pemasaran suatu perusahaan / organisasi.
Untuk menjadi desainer grafis yang berhasil, harus mempunyai motivasi yang kuat dalam meningkatkan kemampuannya dalam hal berkomunikasi untuk menyampaikan idenya dan skill untuk mengerjakan ide tersebut.
Untuk menjadi desainer grafis yang berhasil, harus mempunyai motivasi yang kuat dalam meningkatkan kemampuannya dalam hal berkomunikasi untuk menyampaikan idenya dan skill untuk mengerjakan ide tersebut.
Karya Seni identik dengan
suatu yang unik. Oleh karenanya seorang seniman dalam melahirkan karyanya
selalu mencari bentuk, bentuk baru. Untuk itu diperlukan sesuatu yang unik. Ini
berarti sesuatu yang belum pernah atau mungkin jarang dipakai oleh seniman lain
pada karya-karya sebelumnya.
Desain Grafis juga
merupakan ilmu yang mempelajari tentang media untuk menyampaikan informasi,
ide, konsep, ajakan dan sebagainya kepada khalayak dengan menggunakan bahasa
visual. Baik itu berupa tulisan, foto, ilustrasi dan lain sebagainya. Desain
grafis adalah solusi komunikasi yang menjembatani antara pemberi informasi
dengan publik, baik secara perseorangan, kelompok, lembaga maupun masyarakat
secara luas yang diwujudkan dalam bentuk komunikasi visual.
f. Ruang lingkup pekerjaan
desain grafis
Secara garis besar, desain grafis meliputi:
1. 1. Percetakan/printing/media
cetak meliputi desain buku, majalah, poster, pamflet, periklanan, majalah,
surat kabar, tabloid dll.
2. 2. Web Desain.
3. 3. Animasi, Film, desain arsitek, dan desain
industri.
Ruang lingkup desain
grafis selain itu masih banyak lagi seperti: cover buku, layout halaman, cover
CD/DVD, brosur, poster, Baliho, undangan, kartu nama, sign sistem, logo, web
desain, animasi, packaging/kemasan, ilustrasi, game, modeller 3D, foto digital,
iklan dll.
0 komentar:
Posting Komentar